Selasa, 16 Oktober 2012

Stasiun TV di Jogja-Solo & Magelang

Berikut daftar stasiun televisi yang dapat dijangkau dengan antena biasa di wilayah Yogyakarta-Solo-Magelang.



Grabag TV (0,5 kW) Kanal 5 VHF
Pemancar di Ponggol, Grabag, Magelang, Jawa Tengah
Mencakup wilayah Magelang dan sekitarnya




TVRI Jawa Timur (5 kW) Kanal 7 VHF
Pemancar di Cemoro Sewu, Magetan, Jawa Timur
Di Jawa Tengah mencakup wilayah Subosukawanasraten dan sekitarnya




MTA TV (2 kW) Kanal 8 VHF
Pemancar di Kota Magelang
Mencakup wilayah Magelang dan sekitarnya




Isi TV (1,5 kW) Kanal 9 VHF
Pemancar di Kampus ISI Surakarta, Solo, Jawa Tengah
Mencakup wilayah Solo, Klaten, dan sekitarnya





TVRI Yogyakarta (20 kW) Kanal 22 UHF
Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya






TVRI Jawa Tengah (2 kW) Kanal 23 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya





Trans TV (20 kW) Kanal 24 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya






                                                         
MNCTV (20 kW)  Kanal 26 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya






Indosiar (40 kW) Kanal 28 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya






ANTV (20 kW) Kanal 30 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya





RCTI (20 kW) Kanal 32 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya






SCTV (20 kW) Kanal 34 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya






Global TV (20 kW) Kanal 36 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya




tvOne (20 kW) Kanal 38 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya





RBTV-Kompas TV (10 kW) Kanal 40 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya





Metro TV (20 kW) Kanal 42 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya




Adi TV (5 kW) Kanal 44 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya





Trans 7 (20 kW) Kanal 46 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya





Jogja TV (10 kW) Kanal 48 UHF

Pemancar di Ngoro-oro, Patuk, Gunung Kidul, DIY
Mencakup Prov DIY, Subosukawanasraten, Magelang dan Sekitarnya




                                                     
TATV (10 kW) Kanal 50 UHF
Pemancar di Telomoyo, Semarang, Jawa Tengah
Mencakup wilayah Magelang, Salatiga, Subosukawanasraten, Sebagian Semarang, Yogyakarta, dan sekitarnya





MGTV (5 kW) Kanal 54 UHF
Pemancar di Magelang, Jawa Tengah
Mencakup wilayah Magelang, Yogyakarta, dan sekitarnya





Solo TV (1 kW) Kanal 62 UHF
Pemancar di Solo, Jawa Tengah
Mencakup wilayah Subosukawanasraten dan sekitarnya

Selasa, 09 Oktober 2012

Ayah


Bagi seorang yang sudah dewasa, yg sedang jauh dari orangtua, akan sering merasa kangen dengan ibunya.

Bagaimana dengan Ayah?

Mungkin karena ibu lebih sering menelepon untuk menanyakan keadaanmu setiap harinya, tapi tahukah kamu jika Ayah-lah yang mengingatkan ibu untuk menelponmu.. 
Saat kecil, ibulah yg lebih sering mendongeng.
Tapi tahukah kamu bahwa sepulang Ayah bekerja dengan wajah lelah beliau selalu menanyakan apa yang kamu lakukan seharian.
Saat kamu sakit batuk/pilek, Ayah kadang membentak
"sudah dibilang! jangan minum es!".
Tapi tahukah kamu bahwa Ayah khawatir?

Ketika kamu remaja, kamu menuntut untuk dapat izin keluar malam. Ayah dengan tegas berkata "tidak boleh!" Sadarkah kamu bahwa Ayah hanya ingin menjagamu? Karena bagi Ayah, kamu adalh sesuatu yang sangat berharga.

Saat kamu bisa lebih dipercaya Ayah pun melonggarkan peraturannya. Kamu akan memaksa untuk melanggar jam malamnya.
Maka yang dilakukan Ayah adalah menunggu di ruang tamu
dengan sangat khawatir.

Ketika kamu dewasa, dan harus kuliah di kota lain. Ayah harus melepasmu.
Tahukah kamu bahwa badan Ayah terasa kaku untuk memelukmu? Dan Ayah sangat ingin menangis.

Di saat kamu memerlukan ini-itu, untuk keperluan kuliahmu.
Ayah hanya mengernyitkan dahi.
Tapi tanpa menolak, beliau memenuhinya.

Saat kamu diwisuda.
Ayah adalah orang pertama yang berdiri dan bertepuk tangan untukmu.
Ayah akan tersenyum dan bangga.

Sampai ketika pasanganmu datang untuk meminta izin
mengambilmu dari Ayah.
Ayah akan sangat berhati-hati dalam memberi izin..

Dan akhirnya..
Kita akan hidup dengan pasangan kita masing-masing...

Setelah itu Ayah hanya bisa menunggu kedatanganmu bersama cucu-cucunya yang sesekali datang untuk menjenguk dengan rambut yg memutih dan badan yang tak lagi kuat utk menjagamu...


Minggu, 07 Oktober 2012

tetap semangat!!hermione pun muggle, dan dia "one of the smartest student in the history of hogwarts"


Merunut perjalanan hidupku ke belakang sangatlah dramatis gan, ane bukan org pinter dan 
ane jg enggak bodoh2 bangett.. kegagalan demi kegagagal dan keberuntungan hidup selalu menghinggapi.

Selepas ane lulus kuliah bukanlah kegembiraan gan yg menghinggapi pikiran ane, klo sebagian besar wisudawan memilih utk berpesta pora bersama keluarga merayakan kelulusannya, ane lebih memilih untuk pulang dan tidur berharap besok pagi ada keajaiban datang. (ane berfikir mau aku apakan ijazah ini, dan mau jd apakah aku nantinya??)

Keberuntunganpun datang, tak lama dari bulan kelulusan ane, CPNS pun menyerang dg bertubi2 (sesuai cita-cita ane sejak SMP gan kepengen pake baju seragam keki :D) alhasil ikutlaaah ane tes-tes CPNS, ane pun menghinggap dr CPNS satu ke CPNS lainnya, tercatat puluhan CPNS ane daftarin gan baik Pusat maupun Daerah, dan akhirnya 8 CPNS pusat, dan 2 CPNS daerah ane ikutin tesnya dengan pertimbangan jadwal ujiannya gak bentrok. dan kesimpulannya kesepuluhnya gagal :D
Banyak selintingan neh gan, klo ndak punya duit minimal 100juta jangan ngarep bs pake seragam Keki, bahkan koneksi saja tidaklah cukup tanpa duit 100jeti apalagi kemampuan akademis yg tingkat dewaaa, udh gk ada guna. Banyaknya isu2 ky gt, ane lgs merubah pola pikir ane utk lbh giat lg melamar ke swasta, dan akhirnya apa yg tjd saudara2??? yup struk lamaran ane udh ngumpul sekresek, dan hasilnya nihil, cuma bbrp perusahaan outsourcing aja yg memanggil. ane jd keinget Hermione dalam film harry potter yang ternyata Muggle (tidak mempunyai kekuatan sihir) padahal hermione adalah anak yg terkenal cerdas dan pintar di sekolah sihir.


udah ada beberapa pihak yg menawarkan jasa-jasanya utk lolos cpns, dan waktu itu dalam fikiran ane adalah hal sangat tidak mungkin ketika melihat kemampuan ortu ane utk mengeluarkan zakat 100jt kpd pihak2 tertentu agar ane bisa lolos (ini spt menegakkan benang yg udh kusut) :D

Dalam pandangan ane, klo ente gak punya : 1. Duit, 2. Koneksi, 3. Kemampuan Akademis yang cukup tinggi, maka jangan harap bisa nembus cpns/ pekerjaan swasta yang berbobot. kriiiikk... apaaaaaah?jelassss laaaah ane minder, secara no 1 dan 2 jelas gak punya, No.3 pas2an #nangis daraaaah deh gw.



Walhasil gan, nganggurlah ane selama hampir 2 tahun, di tahun ke dua ini CPNS pun menyerbu dg gegap gempitanya (jyaaaah 17an kalee), seperti biasa lamaran2 ane udh menggunung dan siap utk disebar, 10 cpns pusat dan 2 cpns daerah ane ikutin ujiannya. Alhamdulillah gan sesuatuh gitu.. Allah mboten sare (iyaa kalik klo udh gini aja keinget Allah), 2 cpns pun berhasil ane sabet gan (medali kalee yaa disabet)

Selanjutnya gan, ane gak mau banyak bercerita, ntar dikira sombong, dan ane jg gak mau byk mengeluh, ntr dikiranya gak mau bersyukur, tp ane mau berbagi keunikannya gan, ternyata temen2 sejawat ane bisa dibilang bukan org2 sembarangan, si ini anaknya kepala instansi ini, si itu saudaranya pejabat ini, si X anaknya kepala bagian bla bla, si Y temen main pak B, si H bekas pacarnya si N, bla blaaa blaaaaaa... gw cuma mlongo "SIAPA ANE" ???



Senin, 01 Oktober 2012

Aku ingin


Aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan kata yang tak sempat diucapkan
kayu kepada api yang menjadikannya abu
Aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan isyarat yang tak sempat disampaikan
awan kepada hujan yang menjadikannya tiada
- Aku Ingin, Sapardi Djoko Damono –